Berharap Imam Segera Menjemput, Tapi Setelah Imam Datang
Banyak para wanita
Mendambakan imam kehidupan
Segera datang menjemput
Akan tetapi
Tatkala imam sudah datang
Ta’at dan Ikuti-lah dalam kebaikan
Jangan-lah sering dibantah
Sering di-omeli dan
Diingkari kebaikannya
Bersyukurlah dengan kebaikan suami
Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda,
ﻻَ ﻳَﻨْﻈُﺮُ ﺍﻟﻠﻪُ ﺇِﻟَﻰ ﺍﻣْﺮَﺃَﺓٍ ﻻَ ﺗَﺸْﻜُﺮُ ﻟِﺰَﻭْﺟِﻬَﺎ ﻭَﻫِﻲَ ﻻَ ﺗَﺴْﺘَﻐْﻨِﻲْ ﻋَﻨْﻪُ
“Allah tidak akan melihat seorang istri yang tidak mau berterima kasih atas kebaikan suaminya padahal ia selalu butuh kepada suaminya” .(HR. An-Nasa’i, shahih, Ash-Shohihah 289)
Baca juga:
“Mengingkari Kebaikan Suami, Salah Satu Penyebab Terbanyak Wanita Masuk Neraka”
Mengingkari Kebaikan Suami, Salah Satu Penyebab Terbanyak Wanita Masuk Neraka
@Pogung, Yogyakarta tercinta
Penyusun: Raehanul Bahraen
Artikel www.muslimafiyah.com
Artikel asli: https://muslimafiyah.com/berharap-imam-segera-menjemput-tapi-setelah-imam-datang.html